Sebuah mobil yang ditumpangi 8 orang terjun ke dalam jurang sedalam 20 meter di Jalan Raya Pusuk Sembalun, Lombok Timur, NTB.

LOMBOK, iNews.id - Sebuah mobil yang ditumpangi 8 orang terjun ke dalam jurang sedalam 20 meter di Jalan Raya Pusuk Sembalun, Lombok Timur, NTB. Tiga Orang tewas dilokasi kejadian, sementara 5 penumpang lainnya mengalami luka-luka.

Diduga kecelakaan terjadi setelah rem mobil tidak berfungsi saat melintasi jalan menurun.


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network