Penonton MotoGP Mandalika 2022 di Hari Kedua Membeludak

MATARAM, iNews.id - Hari kedua gelaran MotoGP 2022 jumlah penonton di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, membeludak. Penonton pun sempat berdesakan sehingga panitia sibuk mengatur para penonton.


Editor : Dani M Dahwilani

Bagikan Artikel: