Kecelakaan terjadi di Jalan Raya Lenek-Anjani, Nusa Tenggara Barat (NTB), tepatnya di Jembatan Kalibambang. (Foto: Ramli Nurawang).

SELONG, iNews.id - Kecelakaan terjadi di Jalan Raya Lenek-Anjani, Nusa Tenggara Barat (NTB), tepatnya di Jembatan Kalibambang, Senin (4/12/2023). Bus L 300 terjun ke sungai.

Kasi Humas Polres Lombok Timur, IPTU Nikolas Oesman menjelaskan, kecelakaan berawal bus L 300 melaju dari arah Sembalun menuju Mataram. 

Setelah satu jam perjalanan, tepat di tikungan jembatan Kalibambang, Kecamatan Lenek, mobil oleng menabrak pembatas jembatan hingga terjun bebas ke kali.


Editor : Kurnia Illahi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network