"Sementara, pagi kita harus menyiapkan diri untuk Shalat Id. Tidak jarang anak-anak yang ikut serta dalam pawai takbiran kecapekan bahkan ada yang sampai lolos Shalat Id," katanya.
Belum lagi, lanjutnya, masalah sampah di sepanjang jalan yang dilintasi peserta pawai takbiran harus segera dibersihkan oleh petugas sehingga bisa dikatakan petugas kebersihan bekerja hingga pagi.
"Tapi kalau kegiatan pawai takbiran dilaksanakan di masing-masing kecamatan, bisa lebih efektif dan setidaknya bisa selesai sebelum pukul 00.00 Wita," katanya.
Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait