Anggota DPRD dan ASN di Lombok Timur Mulai Divaksin Covid-19
Selasa, 16 Maret 2021 - 12:21:00 WIB
"Semua pejabat eselon II dan III juga jadi sasaran di hari ini," ujarnya lagi.
Anggota dewan dan ASN yang telah disuntik langsung diberikan kartu vaksinasi Covid-19. Mereka akan menjalani vaksinasi kedua akan dilaksanakan dua pekan mendatang.
Editor: Nani Suherni