get app
inews
Aa Text
Read Next : Lisa Mariana Tersangka, KPK Sebut Tak Jadi Kendala Penyidikan Korupsi Bank BJB

Berkas Kasus Dugaan Korupsi Proyek ICU RSUD Lombok Utara Dinyatakan Lengkap

Rabu, 13 April 2022 - 08:18:00 WIB
Berkas Kasus Dugaan Korupsi Proyek ICU RSUD Lombok Utara Dinyatakan Lengkap
Kejaksaan Tinggi NTB (Foto: Antara/Dhimas P)

Sejak ditetapkan sebagai tersangka, mereka hingga kini belum menjalani penahanan. Perihal itu, Efrien mengingatkan kembali bahwa untuk kewenangan penahanan sudah seutuhnya ada pada penyidik.

Proyek penambahan ruang operasi dan ICU ini terlaksana di tahun anggaran 2019. Proyek ini menelan dana APBD senilai Rp6,4 miliar. Dugaan korupsinya muncul karena pengerjaannya molor hingga menimbulkan denda.

Editor: Nani Suherni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut