Terseret Banjir, Balita di Bima Ditemukan Meninggal Dunia
Rabu, 06 Januari 2021 - 15:17:00 WIB
Mengantisipasi kejadian serupa, dia imbauan serta pemahaman terhadap orang tua maupun warga untuk selalu menjaga aktivitas ananknya disaat musim hujan yang kerap mendatangkan bencana banjir.
"Kejadian ini merupakan belajar yang sangat berarti untuk dipetik hikmahnya. Saya berharap, keluarga korban dapat tabah serta sabar dalam menghadapi musibah ini. Dan mari kita tetap jaga dan menghindari hal-hal yang tidak diinginkan," ucapnya.
Sementara itu, jasad korban akan dikebumikan di Tempat Permakaman Umum (TPU) desa setempat.
Editor: Nani Suherni