Calon Bupati Lombok Utara H Najmul Akhyar memasukkan surat suara ke dalam kotak suara di TPS 10 Pemenang Barat, Kabupaten Lombok Utara, Rabu (9/12/2020). (Foto: Antara/Awaludin)

Data yang dipublikasi melalui situs pilkada2020.kpu.go.id, tercatat hasil hitung berdasarkan data sementara hasil foto formulir Model C Hasil-KWK yang dikirim kelompok penyelenggara pemungutan suara (KPPS) melalui Sirekap, pasangan JODA unggul 57,8 persen, sedangkan pasangan NADI meraih suara 42.2 persen.

Jumlah tempat pemungutan suara (TPS) yang sudah memasukkan data perolehan suara ke dalam sistem KPU hingga pukul 23.00 Wita, sebanyak 195 TPS atau sebesar 33,97 persen dari total 574 TPS di seluruh Kabupaten Lombok Utara.


Editor : Nani Suherni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network