get app
inews
Aa Text
Read Next : 3 Jalur Alternatif Mataram ke Gunung Rinjani, Nikmati Rute Indah Menuju Puncak Tertinggi di NTB

Kabar Baik, 98 Persen Lingkungan di Kota Mataram Zona Hijau Covid-19 

Minggu, 31 Oktober 2021 - 13:15:00 WIB
Kabar Baik, 98 Persen Lingkungan di Kota Mataram Zona Hijau Covid-19 
Tes swab PCR acak kepada warga Kota Mataram. (Foto: dok Polda NTB)

Dia mengatakan, cakupan vaksinasi Covid-19 di Kota Mataram juga terus meningkat. Akhir Oktober 2021 ini telah mencapai 293.545 orang, atau 93,02 persen untuk dosis pertama, dan 202.232 atau 64,08 persen dosis kedua.

Swandiasa menambahkan, kendati perkembangan Covid-19 di Kota Mataram sudah mulai landai dan Kota Mataram kini berstatus PPKM level satu, masyarakat diminta tetap disiplin menerapkan prokes.

"Prokes menjadi salah satu upaya optimal kita untuk memutus rantai penularan Covid-19 dan ingat status pandemi belum dicabut," katanya.

Editor: Reza Yunanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut